Rumah Auliya Inspirasi
813 subscribers
1.24K photos
119 videos
165 files
1.05K links
Rumah Auliya Inspirasi (RAI) bergerak di bidang pendidikan dan sosial.

Website :
https://rai.indo.asia/

YouTube :
https://youtu.be/2ngX_BzZSh0

085365337686

Email :
rumahauliyainspirasi@gmail.com
Download Telegram
Forwarded from Widya Amata
Rumah Auliya Inspirasi
*Proses Membangun Keahlian: Dari Newbie sampai Expert* Apa perbedaan antara seorang master kungfu dengan seorang pemula yang baru belajar kungfu? Sangat nyata. Seorang master sangat menguasai keahliannya, sehingga ia dapat melakukan sebuah gerakan jurus tanpa…
*Ketiga, level Competent.*

Level kompeten adalah level ketika kita sudah banyak melakukan praktik dalam berbagai situasi. Kita juga menguasai banyak aturan, teknik, serta prosedur sehingga kita memiliki banyak pilihan. Namun, banyaknya aturan yang kita kuasai kadang justru membuat kita kewalahan dan kebingungan. Kita seringkali masih perlu berpikir keras untuk memilih mana aturan yang tepat untuk digunakan dalam situasi tertentu. Namun saat kita berhasil mengambil keputusan yang tepat, kita akan merasa puas dan gembira.

Sebagai coach, kita sudah menguasai banyak teknik untuk mengklarifikasi, memberikan refleksi, merangkum, dsb. Namun kita masih kadang bingung kapan situasi yang tepat untuk menerapkannya.

Sebagai pembicara kita sudah tahu teknik story telling, analogi, pertanyaan retoris. Namun, kadang masih harus berpikir mana yang perlu diterapkan saat ini.

Penulis yang kompeten sudah tahu teknik metafora, aliterasi, rima, dsb. Namun kita kadang kala masih kewalahan untuk menerapkannya dalam tulisan.

Seseorang naik ke level ini ketika ia telah mengumpulkan pengalaman. Berbagai pengalaman membuat kita melakukan kesalahan dan kita pun mencari cara untuk memperbaiki kesalahan tersebut. Kita mampu memecahkan masalah yang terjadi, juga mampu merencanakan apa yang akan dilakukan ke depannya untuk mengantisipasi masalah yang sebelumnya. Kita mulai bisa mengaplikasikan kemampuannya secara efektif. Kita juga mulai memahami konteks, kapan sebuah teknik efektif dilakukan dan kapan sebuah teknik tidak efektif dilakukan. Kita bisa bekerja secara efisien, terorganisir, dan mengetahui apa yang kita lakukan berdasarkan pengalaman sebelumnya. Kita juga memiliki rasa tanggung jawab, berhenti menyalahkan pihak lain, dan berpikir dengan fokus pada solusi.

*Kompleksitas sebuah pekerjaan menentukan kecepatan seseorang mencapai tingkat kompetensinya.*

Menurut Dreyfus, seseorang membutuhkan sekitar 2 hingga 3 tahun untuk menjadi kompeten di bidangnya. Namun, sekali lagi *waktu yang dibutuhkan tergantung dari jenis pekerjaannya.*

Misalnya, untuk menjadi ahli bedah yang kompeten, mungkin saja membutuhkan waktu lebih dari tiga tahun.

*Namun, seorang pemasar bisa saja mempelajari banyak pengetahuan dan keterampilan dalam tiga tahun saja.*

Di level ini, meskipun kita banyak melakukan kesalahan namun pelan-pelan kita belajar banyak darinya.
Forwarded from Widya Amata
Rumah Auliya Inspirasi
*Proses Membangun Keahlian: Dari Newbie sampai Expert* Apa perbedaan antara seorang master kungfu dengan seorang pemula yang baru belajar kungfu? Sangat nyata. Seorang master sangat menguasai keahliannya, sehingga ia dapat melakukan sebuah gerakan jurus tanpa…
*Keempat, level Proficient.*

Seseorang yang berada di level ini bisa melihat gambaran yang lebih besar. Mereka *memahami esensi dari apa yang dilakukannya*. Kadang kala, mereka yang di level ini merasa frutrasi ketika melihat hal yang terlalu disederhanakan.

*Seseorang dinyatakan proficient ketika ia mampu melakukan perbaikan diri. Ia tidak hanya belajar dari kesalahannya, ia juga bisa menandai kesalahan orang lain dengan tepat.*

Kita sudah menguasai keahlian kita dengan sangat bagus. Kita tahu dengan tepat apa yang perlu dilakukan dalam situasi tertentu. Mungkin kita masih harus menganalisis apa yang harus dilakukan, namun kita tidak lagi bimbang dalam memilihnya.

Dalam mengcoaching, kita bisa berpindah dari satu teknik ke teknik lainnya dengan sangat halus. Saat satu teknik dianggap tidak efektif, kita secara fleksibel mengubah teknik lain tanpa disadari oleh coachee.

Saat berbicara di depan publik, kita bisa menyesuaikan contoh dan analogi sesuai dengan pendengarnya. Ketika satu contoh dirasa tidak tepat, dengan melihat reaksi pendengar kita bisa memberikan contoh lain yang lebih relevan.

Saat menulis, kita menulis lalu menyadari — kalimatnya terdengar kurang pas. Lalu, kita pun tahu apa yang perlu dilakukan untuk memperbaikinya.

Kita tidak akan sampai di level proficient tanpa banyak pengalaman. Kita tidak bisa meretas untuk sampai di level ini. *Butuh latihan terencana dalam waktu yang panjang.*
Forwarded from Widya Amata
Rumah Auliya Inspirasi
*Proses Membangun Keahlian: Dari Newbie sampai Expert* Apa perbedaan antara seorang master kungfu dengan seorang pemula yang baru belajar kungfu? Sangat nyata. Seorang master sangat menguasai keahliannya, sehingga ia dapat melakukan sebuah gerakan jurus tanpa…
*Kelima, level Expert.*

Level ketika seseorang menjadi ahli di bidangnya. Di tahap ini, seseorang sudah menjadi sumber informasi dan pengetahuan. Pengalaman mereka juga begitu luas sehingga orang pun memandang mereka. Pekerjaan yang dilakukan oleh expert didasarkan pada intuisinya.

Saat kita masuk ke level ini, intuisi kita akan sangat tajam. Sehingga kita mampu mengeksekusi sebuah keahlian tanpa harus memikirkannya. Kita masuk dalam tahap unconscious competence. Saat kita masuk ke level ini, kita akan memiliki visi tentang apa yang mungkin bisa dilakukan dengan keahlian kita.

Bisa dikatakan di level ini kita tidak lagi terikat dengan aturan, teknik, atau prosedur. Semua dilakukan berdasar intuisisnya. Seringkali praktisi tidak sadar menerapkan aturan yang sesuai. Mereka sangat fleksibel.

Level proficient dan expert sekilas terlihat sama. Perbedaannya memang samar, namun perbedaan yang samar inilah yang menjadi kunci. Perbedaannya ada pada intuisinya.

Apa yang dilakukan oleh ahli nampak effortless. Bahkan ajaib bagi sebagian orang.

Sekarang, periksa keahlian yang Anda miliki. Ada di level mana kah keahlian Anda saat ini?
Alhamdulillah kami Rumah Auliya Inspirasi terhubung dengan orang-orang yang expert di bidangnya masing-masing... Bagi Anda atau anak Anda yang mau berproses menjadi Expert maka bisa hubungi tim RAI, kami akan bimbing dan hubungkan dg ahli yang sesuai dg bidang yang ingin Anda seriusi.

Hubungi wa.me/6285365337686 untuk konsultasi secara private ataupun Kolektif dalam sebuah Event Konsultasi bersama RAI.
Rumah Auliya Inspirasi
Photo
Ikutilah Acara Via Zoom Meeting dengan tema :

*Everyone Can Be a Polyglot*
(Setiap Orang bisa jadi "Polyglot" alias mahir dalam banyak bahasa)

_Bersama Trainer Profesional Internasional_

🗓 *Ahad, 19 Juni 2022*
🕰
*20.00 - 21.00 WIB*

M
enghadirkan :
🎙 *Prof. Dr. Fahmi Amhar*

🎙 *Coach Suhardi, CLMA, CFNLP, CSTMI, C.NLPLC*

🎙 *Coach Widya Amata, C.HTe, CT.GP, C.TNNLP, C.THRNLP, C.PHA, C.GASP*

B
agi kamu yang ingin mendapatkan inspirasi bagaimana caranya untuk bisa mahir berbicara dalam banyak bahasa, wajib ikut ini nih.

*Terbuka untuk UMUM*
Vi
a Zoom Meeting

*PESERTA TERBATAS*
Ha
nya untuk 100 Pendaftar Tercepat

Silahkan Hubungi 👇
085365337686

Atau klik 👇
https://api.whatsapp.com/send?phone=+6285365337686&text=Daftar%20Acara%20Can%20Be%20a%20Polyglot
Reminder Acara malam ini...

_Public Class Art of Dakwah FREE_
*SENI MENGEMAS MATERI YANG MENGGUGAH*

L
earning Partner
🎙*Asep Supriatna*
_
Founder Art Of Dakwah_

🗓 *Sabtu, 11 Juni 2022*
*Puk
ul 20.00 - 22.00 WIB*
🎥 Liv
e via *Zoom Meeting*

Link
Zoom akan di kirim di group 30 menit sebelum acara mulai...

Yang belum join Grup silahkan hubungi Admin RAI di wa.me/6285365337686 ketik *Join Grup RAI Art Of Dakwah*

Atau langsung klik 👇

https://api.whatsapp.com/send?phone=+6285365337686&text=Join%20Grup%20RAI%20Art%20of%20Dakwah


*Yang join Group RAI Art Of Dakwah akan mendapatkan harga Promo jika daftar kelas Berbayar Art Of Dakwah dan mendapatkan update informasi berbagai Zoominar Gratis Berkualitas Pilihan RAI.*

Yuk Share
lagi 😊
Rumah Auliya Inspirasi
Ikutilah Acara Via Zoom Meeting dengan tema : *Everyone Can Be a Polyglot* (Setiap Orang bisa jadi "Polyglot" alias mahir dalam banyak bahasa) _Bersama Trainer Profesional Internasional_ 🗓 *Ahad, 19 Juni 2022* 🕰 *20.00 - 21.00 WIB* Menghadirkan : 🎙 *Prof.…
Alhamdulillah sore ini sudah ada lebih 80 peserta yang udah mengirimkan datanya dan siap dijoinkan ke grup peserta...

Kalau yang daftar udah lebih 100 sepertinya.. cuma ada yang belum mengirimkan datanya..

Jika peserta yang daftar lebih dari 100, maka peserta ke 101 akan dijoinkan ke grup Peminat Polyglot.. 10 menit sebelum acara, jika ruang zoom belum full 100 orang maka link akan dibagikan di grup Peminat Polyglot, peserta yg udah duluan daftar jika tidak ontime maka bisa jadi tidak dapat mengikuti zoom..

Kita upayakan ada ruang zoom yang bisa menampung lebih dari 100 peserta.. Jika beruntung semua yang daftar berkesempatan mengikuti zoom..
Maaf Kemaren Hp Low Bad, jadi nyambung share pagi ini..
Tembus segini peserta kemaren (285)
Rumah Auliya Inspirasi
Photo
PERTEMUAN OFFLINE
* GATHERING ART OF DAKWAH *
"Innovating & Networking"

Ji
ka tidak berkembang dan terus melahirkan inovasi terdepan, bersiaplah untuk tertinggal. Jika tidak membangun dan memperkuat hubungan, bersiaplah kehilangan kekuatan.

Dalam berkomunikasi, terlebih saat komunikasi menyampaikan pesan kebaikan tentu memerlukan keduanya. Yuk kita lahirkan berbagai inovasi terdepan dan bangun hubungan yang kuat juga luas bersama keluarga besar Art of Dakwah di Gathering Art of Dakwah, bersama:

🎙️ Asep Supriatna
(Spiritual & Personal Development Trainer)
🎙️ Mario Irwinsyah
(Public Figure)
🎙️ Weemar Aditya
(Founder Nge-FAST, Tim Yuk Ngaji)
🎙️ Arinaga Family
(Alumni Private Class AOD, Family Content Creator)
🎙️ Kak Syaf & Ciko
(Alumni Private Class AOD, Pendongeng Islami Anak)

📆 Ahad, *26 Juni* 2022
🕗 Pukul *08.00-15.30 WIB*
🏠 Di *Saung Dolken Resort, Bogor* (https://maps.app.goo.gl/bHjrLd9nzqx539BTA)

📝 *Daftar di sini:*
https://api.whatsapp.com/send?phone=+6285365337686&text=Daftar%20Ghatering%20Art%20of%20Dakwah

"FREE untuk Peserta Private Class Art of Dakwah*

🥰 _DAPATKAN DISKON 50% dari harga normal + Potongan Harga Rp 50.000 dengan daftar Private Class melalui Admin RAI_

*UNTUK UMUM Dikenakan biaya Snack dan Makan Siang.*

_
Informasi:_
wa.me/6285365337686
(Admin RAI)
_*Mau dapat update berbagai forum keilmuan berkualitas pilihan yang GRATIS ?*_

Yuk Join di chanel telegram
http://t.me/rumahauliyainspirasi

Jika tidak punya aplikasi telegram maka silahkan klik ini 👇 untuk dapat info dari Grup WA
https://api.whatsapp.com/send?phone=+6282288829821&text=Join%20Grup%20WA%20RAI

*Visi dan Misi RAI*
https://youtu.be/2ngX_BzZSh0

Yang belum subscribe, silahkan disubscribe, share dan komen yaa..

Oh ya Kami sedang mencari :

1. Perwakilan RAI yg bertanggungjawab dlm mensukseskan kegiatan scr online maupun offline di wilayahnya masing-masing.

2. Admin RAI untuk bbrp event atau program RAI (akan diangkat manjadi Reseller Auliya Collection, dan atau mendapat mentor bisnis free, serta menambah relasi yang mempercepat kesuksesan dalam hidup)

3. Editor Video untuk mengisi Youtube RAI dengan informasi kegiatan yang diselenggaraksn RAI dan konten yang menginspirasi

5. Lembaga atau perorangan yang ahli di bidang tertentu dengan program Unik

6. Donatur untuk support berbagai kegiatan RAI, Kirim donasi ke rekening

*BSI 6314906000 Widya Amata*
(BNI Syariah)
Ketik _Donasi RAI Rp ......_ di nomor Admin RAI

Hubungi *082288829821*